Primbon Arti Mimpi Digigit dan Dikejar Ular, Ikan, Kucing; Melahirkan Bayi, Hamil, Meninggal, Potong Rambut, Gigi Copot Home » Arti Mimpi » Ular » 26 Arti Mimpi Digigit Ular menurut Islam dan Primbon Jawa 26 Arti Mimpi Digigit Ular menurut Islam dan Primbon Jawa Administrator Add Comment Arti Mimpi, Ular Kamis, 15 September 2016 Arti Mimpi Digigit Ular - Ular. Hewan melata yang satu ini memang menjadi hewan yang paling ditakuti bagi kebanyakan kita. Bisa racun atau lilitan yang dimilikinya sering kali menjadi sebab bagi kita untuk tak mau bermain atau bersentuhan dengan mereka. Gigitannya bisa mematikan, semburannya bisa membutakan, dan lilitan tubuhnya bisa melumatkan tulang-tulang tubuh membuat alasan yang masuk akal bagi kita untuk menjauhinya. Arti Mimpi Digigit Ular Berbicara tentang ular, pada artikel kali ini kami akan mengupas tentang arti mimpi digigit ular. Mimpi digigit ular memang bisa menjadi pertanda tentang akan adanya suatu kejadian di hari depan. Ya, seperti tercantum ...
Komentar
Posting Komentar